INDRALAYA-Pemerintah Kabupaten Ogan
Ilir membuka selebar-lebarnya investasi yang masuk, sebagai salah satu
bentuk dukungan agar berkembangnya perekonomian di Bumi caram Seguguk
dengan adanya pelayanan perizinan satu pintu, demikian disampaikan oleh
Bupati Ogan Ilir HM Ilyas Panji Alam MM dalam sambutan tertulis yang dibacakan
oleh Asisten I Drs Rahman Rosyidi saat launching mulai beroperasi secara
resmi PT Karya Inti Malindo, rabu (25/07/2018) di kawasan PT KIM.
Kamis, 26 Juli 2018
Senin, 23 Juli 2018
Jumat, 20 Juli 2018
Kamis, 12 Juli 2018
BUPATI OGAN ILIR HM ILYAS PANJI ALAM TERIMA PENGHARGAAN BHAKTI KOPERASI DARI MENTERI KOPERASI
Puncak acara penyerahan dihadiri Ketua Umum Dekopin Nurdin Halid,
Kamis, 05 Juli 2018
PEMILIHAN WAKIL BUPATI OGAN ILIR AKAN SEGERA DILAKUKAN DPRD
INDRALAYA-Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Ogan Ilir (OI) terkait kekosongan jabatan Wakil Bupati Ogan Ilir, akan mengeluarkan tata tertib Wakil Bupati Ogan Ilir.
Hal ini terungkap dalam laporan pansus yang disampaikan pada saat rapat paripurna ke VIII tahun sidang 2018, Senin 2 Juli 2018 dalam rangka penyampaian laporan pansus yang oleh juru bicara Ketua Pansus.
Langganan:
Postingan (Atom)